
Data dianalisis menggunakan Software SPSS digunakan untuk analisis korelasi hubungan antara hasil yang diperoleh dari responden dan karakteristik demografi responden. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 252 SKPD dan staf PKK. Penelitian ini mengambil desain penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan studi kasus. Penelitian ini berusaha untuk menjawab tiga pertanyaan penelitian: Pertama, manfaat yang diperoleh dari penerapan sistem akuntansi berbasis akrual, kedua, tantangan menerapkan sistem akuntansi berbasis akrual dan terakhir pra-kondisi penting untuk keberhasilan pelaksanaan akuntansi berbasis akrual.


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pelaksanaan akuntansi berbasis akrual di Pemerintah Provinsi Banten.
